Minggu, 24 Januari 2010

gondang



gondang adalah bentuk kesenian sunda yang mencerminkan / menggambarkan kebiasaan orang sunda pada jaman dulu, dengan media lisung dan halu sebagai tutunggulan (suara yang di timbulkan oleh lisung dan halu dengan irama tertentu). pada jaman dulu gondang juga dijadikan media untuk mencari jodoh bagi para mojang untuk menarik perhatian para jejaka.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar